Identitas Mata Kuliah
Kode Mata Kuliah : TI192113
Nama Mata Kuliah : Praktikum Fisika Dasar 2
Bobot Mata Kuliah (SKS) : 1
Semester : 3
Mata Kuliah Prasyarat : Fisika Dasar 2
Deskripsi Mata Kuliah : Praktikum ini bertujuan meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam memahami teori dasar fisika dengan praktik yang meliputi elektromagnet, kapasitor, dan gelombang.
Daftar Referensi : A. Tipler, P.(1998). Fisika Untuk Sains Dan Teknik. Jakarta: Erlangga
Giancoli, D. C. (2004). Physics: Principles with Applications, Pearson.
Halliday, D., Resnick, R,,.1999. Fisika, Edisi 3, Erlangga Jakarta.
Laboratorium Fisika Dasar ITERA. (2018). Modul Praktikum Fisika Dasar II.
Robbani, M. F., Nugroho, D., & Gunawan, G. (2020). Penentuan Kelayakan Tahanan Isolasi Pada Transformator 60 MVA Di Gardu Induk 150 kV Tegal Dengan Menggunakan Indeks Polarisasi, Tangen Delta, Dan Breakdown Voltage. Elektrika, 12(2), 60-66.