Identitas Mata Kuliah
Kode Mata Kuliah : TI194047
Nama Mata Kuliah : Perancangan Eksperimen
Bobot Mata Kuliah (SKS) : 3
Semester : 7
Mata Kuliah Prasyarat : –
Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini membahas mengenai metode-metode eksperimen diantaranya eksperimen faktorial dan Taguchi beserta analisis hasilnya yang digunakan untuk menarik kesimpulan tentang berpengaruh tidaknya suatu faktor terhadap suatu respon serta menentukan treatment (setting level) yang paling robust dan optimum
Daftar Referensi : Montgomery, DC, Design and Analysis of Experiments, 10th edition , Wiley and Son, 2020,
Besterfield, Dale H, Quality Improvement, 9th edition, , Pearson, 2012,
Mitra, Amitava, Fundamentals of Quality Control and Improvement- (5th ed 2021), Wiley, 2021